IKADI Riau Gelar Rakorwil, Susun Program dan Konsolidasi Pengurus Daerah se-Riau

Mawardi Tombang
Selasa, 18 Maret 2025 00:54:40

KANALSUMATERA.com - Pekanbaru - Dewan Pimpinan Wilayah Ikatan Dai Indonesia (DPW IKADI) Provinsi Riau menggelar rapat koordinasi wilayah usai dilantik beberapa waktu lalu. Rapat ini menyusun program kerja IKADI untuk lima tahun ke depan.

Kegiatan yang dilaksanakan pada Sabtu (15/3/2025) ini dilaksanakan di Pondok Pesantren Baitul Qur'an, Rumbai Barat Pekanbaru. Dihadiri oleh pengurus DPW IKADI Riau dan DPD se-Riau.

Ketua DPW IKADI Riau, KH. Muhammad Mursyid MPd saat rapat mengumumkan struktur pengurus DPW IKADI Riau. Untuk Dewan Pembina langsung oleh Gubernur Riau, Abdul Wahid SPd MSi, Dewan Penasehat adalah KH. DR Hikmatullah MSy, sedangkan dewan pakar adalah Dr. Mawardi Muhammad Saleh Lc MA.

"Alhamdulillah kita telah merampungkan Rakorwil perdana ini. Selain mengumumkan struktur pengurus, kita juga menyusun program kerja untuk lima tahun ke depan. Semua telah selesai da disetujui oleh peserta Rakorwil," terang Kyai Mursyid, panggilan akrab anggota DPD RI Dapil Riau ini.

Baca: Bupati Kasmarni Merajut Silaturahmi dengan Masyarakat Pinggir

Rakorwil ini menurutnya menghasilkan beberapa program kerja diantaranya, pembentukan program Dai Preneur, Program Ma'had Ikadi, Program Pesantren Mahasiswa, hingga Program Dai Bina Desa. Program ini ditujukan untuk penguatan kualitas para dai IKADI dan calon dai IKADI ke depannya.

"Kita berharap program ini memberi kontribusi peningkatan kompetensi para dai kita. Kemudian kita juga berharap adanya kontribusi kita ke daerah-daerah binaan khususnya di perdesaan yang masih membutuhkan sentuhan para dai." terangnya.

Kemudian di akhir acara dilanjutkan penyerahan Wakaf Produktif dari beliau kepada organisasi dengan harapan gerakan wakaf menjadi gerakan ormas Islam bahwa wakaf itu merupakan amalan yang memiliki dampak yang luar biasa.

Terkait
Hadiri Pelantikan Ketua MUI, Bupati Kasmarni Tekankan Sinergi Ulama dan Umara
Hadiri Pelantikan Ketua MUI, Bupati Kasmarni Tekankan Sinergi Ulama dan Umara
Peduli Korban Kebakaran di Bantan, TP PKK Bengkalis Ber
Dishub Berlakukan Ganjil Genap di Pelabuhan Roro Bengka
Tinjau Demplot Peternakan Ayam Petelur, Wabup Puji Ini
Lainnya
MPC Pemuda Pancasila Kampar Silaturahmi Ke Rumah Ahmad Fikri
MPC Pemuda Pancasila Kampar Silaturahmi Ke Rumah Ahmad Fikri
Awasi Penyebaran Corona di Kampar, Fahmil SE Turun Lang
KPK Punya Ruangan Khusus di PN Medan, Febri Diansyah Se
Camat di Pekanbaru Ini Gelar Safari Posyandu
Nasional
Hendry Munief Minta Pemerintah Sikapi Kebijakan Dagang Trump, Khususnya yang Pro UMKM
Hendry Munief Minta Pemerintah Sikapi Kebijakan Dagang Trump, Khususnya yang Pro UMKM
Rapat dengan Menteri Desa, Syahrul Aidi Sampaikan Perta
Prihatin Penutupan PT. Sritex, Aleg PKS Hendry Munief :
Global
DPR RI: Genosida Israel ke Gaza Benar Terjadi, Netanyahy Harus Ditangkap Segera
DPR RI: Genosida Israel ke Gaza Benar Terjadi, Netanyahy Harus Ditangkap Segera
Perkuat Penempatan Kerja PMI, Kepala BP2MI Temui HRD Ko
Kunker ke Taiwan, Kepala BP2MI Bertemu 8 Pekerja Migran
Ekonomi
Pemerintah Minta Boeing Buat Pabrik Komponen di Indonesia, Dua Pulau ini Paling Strategis
Pemerintah Minta Boeing Buat Pabrik Komponen di Indonesia, Dua Pulau ini Paling Strategis
Pelemahan Nilai Tukar Rupiah perlu Jalan Tengah
RAPBN 2025: Optimisme Kebijakan Fiskal dalam Masa Trans
Leisure
Desa Koto Masjid Kampar Raih Terbaik II Anugerah Desa Wisata Indonesia 2021 Kategori Souvenir
Desa Koto Masjid Kampar Raih Terbaik II Anugerah Desa Wisata Indonesia 2021 Kategori Souvenir
Pemprov Riau Gelar Lomba Desa Wisata, Berikut Desa Peme
Sukses di Butik dan Make Up, Fifi dan Budhitama Rambah
Politik
HUT ke-24 Sukses di Laksanakan Pj Dedi Jasman, Mari Bersama Membangun Desa Kemang Indah
HUT ke-24 Sukses di Laksanakan Pj Dedi Jasman, Mari Bersama Membangun Desa Kemang Indah
Syukuran Jembatan Pulau Jambu, Syahrul Aidi Himbau Warg
Salurkan Hak Pilih di Pasir Penyu Inhu, Kyai Mursyid Aj
Ottech
Wali Kota Batam Sambut Menkominfo Tinjau Proyek Pembangunan Data Center
Wali Kota Batam Sambut Menkominfo Tinjau Proyek Pembangunan Data Center
Awas.. Ada Judi Berbungkus Game Anak-Anak di iOS
Begini Tipe Perilaku Penipuan di Whatsapp dan Cara Meng
Pariwara
Pj. Wali Kota Pekanbaru Luncurkan Program Penghapusan Denda Pajak Daerah
Pj. Wali Kota Pekanbaru Luncurkan Program Penghapusan Denda Pajak Daerah
Pj Wako Apresiasi Insan Pariwisata di Pekanbaru Majukan
DPRD Pekanbaru Gelar Paripurna Jawaban Pemerintah terha